Slawi Kota ke 40

Slawi Kota ke 40
Slawi terkenal dengan produksi teh dan budaya moci (minum teh poci). Meskipun terkenal dengan teh, Slawi bukan merupakan dataran tinggi dengan hawa dingin dengan banyak kebun teh. Slawi merupakan daerah yang dekat dengan Pantura sehingga suhunya cenderung panas dengan kontur tanah yang landai tidak berbukit-bukit.
Selain makanan khas yang banyak menjadi incaran pelancong, daerah Slawi juga kaya akan tempat wisata dan jalan utama penghubung Jawa Tengah dengan Jawa Barat. Sambel Layah sebagai penyaji makana Nusantara mulai 15 April 2016 membuka Kedainya di Slawi sebagai pilihan kota ke 40 dan semoga Manfaat akan diraih bersama masyarakat di kota dimana Sambel Layah berada.

Sumber Kutipan: id.wikipedia.org
Gambar Kutipan: panoramio.com

Komentar